Sebelum Tewas Terbakar, Operator di Dekat Pipa Pertamina Sempat Peringatkan Teman-temannya

Sebelum Tewas Terbakar, Operator di Dekat Pipa Pertamina Sempat Peringatkan Teman-temannya - Hallo sahabat Berita Indonesia Hari Ini, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Sebelum Tewas Terbakar, Operator di Dekat Pipa Pertamina Sempat Peringatkan Teman-temannya, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel Indonesia, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : Sebelum Tewas Terbakar, Operator di Dekat Pipa Pertamina Sempat Peringatkan Teman-temannya
link : Sebelum Tewas Terbakar, Operator di Dekat Pipa Pertamina Sempat Peringatkan Teman-temannya

Baca juga


Sebelum Tewas Terbakar, Operator di Dekat Pipa Pertamina Sempat Peringatkan Teman-temannya

BANDUNG, KOMPAS.com - Satu warga negara asing (WNA) yang menjadi operator kendaraan berat dalam pengerjaan proyek Kereta Cepat Indonesia China (KCIC) menjadi korban tewas dalam kebakaran pipa Pertamina di Cimahi, Jawa Barat, Selasa (22/10/2019).

Sebelum pipa meledak dan terbakar, operator tersebut sempat memperingatkan pegawai Kereta Cepat Jakarta Bandung (KCJB) untuk lari menyelamatkan diri.

"Sebelum api ke atas dan meledak, dia (operator) mengarahkan yang lain menjauh dari lokasi," kata Kapolsek Cimahi Selatan Kompol Sutarman di lokasi kebakaran, Rabu (23/10/2019).

Baca juga: Petugas Pertamina Sterilisasi Minyak di Lokasi Kebakaran Pipa

Ada sekitar 13 pegawai dalam pengerjaan proyek KCJB tersebut.

Mereka terdiri dari 10 pegawai warga negara Indonesia (WNI) dan 3 warga negara asing (WNA).

Menurut polisi, dari 13 pegawai, hanya satu yang menjadi korban tewas, yakni operator alat berat yang sempat memperingatkan teman-temannya.

"Pegawai lain menyelamatkan diri sendiri," ujar Sutarman.

Dalam kasus ini, petugas kebakaran yang mendapatkan laporan langsung menerjunkan 25 kendaraan pemadam ke lokasi kebakaran.

Api pun sedikit demi sedikit mengecil hingga petugas berhasil mengevakuasi korban meninggal.

Jenazah korban yang dimasukkan ke dalam kantong mayat langsung dibawa ke Rumah Sakit Sartika Asih.

Baca juga: Polisi Periksa 10 Pekerja KCBJ Terkait Kebakaran Pipa Pertamina di Cimahi

Terimakasih telah berkunjung berita tentang Sebelum Tewas Terbakar, Operator di Dekat Pipa Pertamina Sempat Peringatkan Teman-temannya. Jangan lupa share dengan senang. semoga hari anda menyenangkan Berita Indonesia Hari Ini
Sumber lengkap : https://bandung.kompas.com/read/2019/10/23/12143891/sebelum-tewas-terbakar-operator-di-dekat-pipa-pertamina-sempat-peringatkan


Demikianlah Artikel Sebelum Tewas Terbakar, Operator di Dekat Pipa Pertamina Sempat Peringatkan Teman-temannya

Sekianlah artikel Sebelum Tewas Terbakar, Operator di Dekat Pipa Pertamina Sempat Peringatkan Teman-temannya kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel Sebelum Tewas Terbakar, Operator di Dekat Pipa Pertamina Sempat Peringatkan Teman-temannya dengan alamat link https://beritaindonesiahari-ini.blogspot.com/2019/11/sebelum-tewas-terbakar-operator-di.html

0 Response to "Sebelum Tewas Terbakar, Operator di Dekat Pipa Pertamina Sempat Peringatkan Teman-temannya"

Posting Komentar