Live Streaming Pengumuman Menteri Kabinet Jokowi

Live Streaming Pengumuman Menteri Kabinet Jokowi - Hallo sahabat Berita Indonesia Hari Ini, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Live Streaming Pengumuman Menteri Kabinet Jokowi, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel Indonesia, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : Live Streaming Pengumuman Menteri Kabinet Jokowi
link : Live Streaming Pengumuman Menteri Kabinet Jokowi

Baca juga


Live Streaming Pengumuman Menteri Kabinet Jokowi



Jakarta, CNN Indonesia -- Presiden Joko Widodo (
Jokowi
) akan mengumumkan susunan nama menteri yang mengisi daftar kabinet barunya pada Rabu (23/10) pagi ini. Diperkirakan pengumuman akan berlangsung pukul 08.30 WIB dan lively streaming pengumuman menteri 
kabinet
bisa disaksikan pada halaman ini.
Sejak awal pekan, Jokowi sendiri telah memanggil 33 nama ke Istana Negara yang diperkirakan akan menjadi menteri kabinet kerja jilid II. Dari jajaran profesional terdapat nama seperti Erick Thohir, Mahfud MD, Nadiem Makarim, hingga Wishnutama.
Sementara itu partai politik menyumbangkan nama seperti Prabowo Subianto, Yasonna Laoly, Tjahjo Kumolo, Agus Gumiwang, Airlangga Hartarto, serta Jhonny G Plate.
Simak live streaming pengumuman menteri kabinet Jokowi di bawah ini.
[Gambas:Video CNN]
Setelah mengumumkan nama-nama menteri, Jokowi direncanakan langsung melantik kabinet barunya pada pukul 10.30 WIB.
Diperkirakan setidaknya ada empat nomenklatur kementerian yang akan berubah di bawah kepemimpinan Jokowi. Berdasarkan keterangan ketua DPR RI Puan Maharani, Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud) nantinya akan bernama Kementerian Pendidikan Kebudayaan dan Pendidikan Tinggi (Kemendikbuddikti), sementara Kementerian Koordinator Bidang Maritim akan berubah menjadi Kemenko Maritim dan Investasi.
Jokowi juga akan membentuk Badan Riset dan Teknologi, serta melebur Badan Ekonomi Kreatif (Bekraf) dengan Kementerian Pariwisata menjadi Kementerian Ekonomi Kreatif dan Pariwisata.
Juru Bicara Presiden yang baru, Fadjroel Rahman mengatakan Jokowi dibantu tim beranggotakan 7 orang dalam menyusun kabinet. Ketujuh orang itu antara lain, Pratikno, Moeldoko, Pramono Anung, Retno Marsudi, Soekardi Rinakit, Ari Dwipayana, dan Alexander Lay.
Simak live streaming pengumuman dan pelantikan menteri kabinet Jokowi pada halaman ini mulai pukul 07.30 WIB. (vws)
Terimakasih telah membaca berita tentang Live Streaming Pengumuman Menteri Kabinet Jokowi. Jangan lupa share dengan senang. semoga hari anda menyenangkan Berita Indonesia Hari Ini
Sumber lengkap : https://cnnindonesia.com/nasional/20191023073003-20-442025/live-streaming-pengumuman-menteri-kabinet-jokowi


Demikianlah Artikel Live Streaming Pengumuman Menteri Kabinet Jokowi

Sekianlah artikel Live Streaming Pengumuman Menteri Kabinet Jokowi kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel Live Streaming Pengumuman Menteri Kabinet Jokowi dengan alamat link https://beritaindonesiahari-ini.blogspot.com/2019/10/live-streaming-pengumuman-menteri.html

0 Response to "Live Streaming Pengumuman Menteri Kabinet Jokowi"

Posting Komentar